27 November 2008

TINGGI BADAN ADA ARTINYA JUGA LHO...

Menarik juga postingan dari Pak Erik di Sulsel tentang tinggi badan. Secara aku nggak tinggi2 banget boo...
Akhirnya kucoba juga deh pingin tahu apa arti tinggi badanku...yang mau nyoba silahkan klik www.blogthings.com, atau cuma mau ngintip aja ya monggoo...



What Your Height Says About You



You are a gifted communicator, and you understand other people well.

You are compassionate and empathetic. You feel other's pain a little too easily.



Because of your open heart and open mind, many people admire and adore you.

You are classy and well mannered. You have the art of charm mastered.



You are about as tall as the average Mexican woman.

3 komentar:

  1. Senang banyak kawan ya bunda..

    BalasHapus
  2. kalo briga 175 cm, termasuk tinggi nggak bunda ya,...

    BalasHapus
  3. wah kalo itu mah nggak tinggi lagi, tapi ya lumayan tuinggi untuk ukuran orang Indonesia, he he he...

    BalasHapus